Showing posts with label Bahasa Inggris. Show all posts
Showing posts with label Bahasa Inggris. Show all posts

December 10, 2011

Belajar Bahasa Inggris 10000 jam

   No comments     
categories: 
Berapakah waktu yang diperlukan seseorang untuk menjadi master di bidangnya bahkan
menciptakan sebuah maha karya (masterpiece) dalam bidang yang ditekuninya tersebut?

Malcom Gladwell dalam bukunya yang berjudul OUTLIERS The Story of Success
mengungkapkan sebuah penelitian tentang rahasia sukses para OUTLIERS yaitu orang-orang
luar biasa di bidangnya yang karya atau hasil kerjanya mempunyai pengaruh besar terhadap
sejarah dan perkemabangan dunia. Penelitian tersebut mengatakan bahwa ada jumlah
minimum latihan berulangkali dalam usaha memperoleh keahlian dalam sebuah bidang. Dan
para ahli tersebut telah mendapatkan sesuatu yang mereka yakini menjadi angka ajaib bagi
seseorang agar menjadi seorang ahli. Dan angka ajaib tersebut adalah sepuluh ribu jam!

Belajar Bahasa Mencerdaskan Otak

   No comments     
categories: 
Ternyata mempelajari berbagi bahasa asing bisa mencerdaskan dan mengaktifkan sambungan-sambungan neuron di otak. Seperti kita ketahui bahwa otak terdiri dari hampir 1 trilyun sel yang terhubung oleh dendrit dan akson, nah kalau kita aktif untuk beraktifitas atau belajar, maka koneksi akan semakin rapat sehingga proses berpikir juga akan menjadi lebih cepat.
Belajar Bahasa asing akan menambah aktivitas otak kita, bahasa-bahasa yang menggunakan huruf yang berbeda seperti bahasa Arab atau bahasa Mandarin dan Jepang juga akan meningkatkan kekuatan daya ingat, karena banyaknya huruf yang harus diingat termasuk kombinasi-kombinasi yang terjadi dalam bahasa tersebut.
Jadi ingin otak tetap aktif sepanjang masa? Jangan ragu untuk belajar bahasa asing.

July 28, 2011

Simple Future Tense

   No comments     
categories: 

Simple Future Tense

I will sing
The simple future tense is often called will, because we make the simple future tense with the modal auxiliary will.

How do we make the Simple Future Tense?

The structure of the simple future tense is:
subject+auxiliary verb WILL+main verb

invariable
base
willV1
For negative sentences in the simple future tense, we insert not between the auxiliary verb and main verb. For question sentences, we exchange the subject and auxiliary verb. Look at these example sentences with the simple future tense:
 subjectauxiliary verb
main verb 
+Iwill openthe door.
+Youwill finishbefore me.
-Shewillnotbeat school tomorrow.
-Wewillnotleaveyet.
?Willyou arriveon time?
?Willthey wantdinner?
When we use the simple future tense in speaking, we often contract the subject and auxiliary verb:

Simple past tense

   No comments     
categories: 

How do we make the Simple Past Tense?

To make the simple past tense, we use:
  • past form only
    or
  • auxiliary did + base form
Here you can see examples of the past form and base form for irregular verbs and regular verbs:
 V1
base
V2
past
V3
past participle
 
regular verbwork
explode
like
worked
exploded
liked
worked
exploded
liked
The past form for all regular verbs ends in -ed.
irregular verbgo
see
sing
went
saw
sang
gone
seen
sung
The past form for irregular verbs is variable. You need to learn it by heart.

You do not need the past participle form to make the simple past tense. It is shown here for completeness only. 
The structure for positive sentences in the simple past tense is:
subject+main verb
  past
The structure for negative sentences in the simple past tense is:
subject+auxiliary verb+not+main verb
  did


base
The structure for question sentences in the simple past tense is:
auxiliary verb+subject+main verb
did   base

July 13, 2011

Simple present tense

   No comments     
categories: 
I sing

How do we make the Simple Present Tense?

subject+auxiliary verb+main verb
  do base
There are three important exceptions:
  1. For positive sentences, we do not normally use the auxiliary.
  2. For the 3rd person singular (he, she, it), we add s to the main verb or es to the auxiliary.
  3. For the verb to be, we do not use an auxiliary, even for questions and negatives.
Look at these examples with the main verb like:
 subjectauxiliary verb main verb 
+I, you, we, they
 likecoffee.
He, she, it
 likescoffee.
-I, you, we, theydonotlikecoffee.
He, she, itdoesnotlikecoffee.
?DoI, you, we, they likecoffee?
Doeshe, she, it likecoffee?
Look at these examples with the main verb be. Notice that there is no auxiliary:

July 6, 2011

Gaul n Gaya Bahasa Inggris Versi SMS

   No comments     
categories: 
Anda pengguna handphone? Gemar mengirim pesan dengan Short Messages Service
atau SMS? Daripada mengirim pesan dengan kata-kata panjang, mengapa tidak
mencoba menggunakan singkatan umum dalam dunia SMS? Penggunaan singkatan
ini, akan membuat anda terlihat semakin gaya, sekalian bikin doi penasaran.
Belajar, yuk...

Kamus SMS ini diadopsi dari Bahasa Inggris, karena memang ekspresi-ekspresi
dalam Bahasa Inggrislah yang selama ini digunakan dalam sarana komunikasi
SMS atau chatting di internet. Umumnya merupakan kependekan kalimat atau
gabungan huruf awal dari kata yang dimaksud. Namun, ada juga yang dipadu
dengan angka dan simbol. Gampang dihafal, koq!

Singkatan Bahasa Inggris

   No comments     
categories: 
Berikut daftar singkatan (kamus) kata-kata “gaul” atau slank bahasa Inggris yang sering dipakai tidak saja dalam perbincangan di komentar blog, sms, milis, chat room tapi juga sering kita jumpai di email baik dari rekan yang memang biasa berbahasa Inggris maupun yang sehari-hari berbahasa Indonesia. Kata BTW, ASAP, CMIIW, AFAIK dan LOL mungkin sering Anda dengar dan pakai, tapi pernahkah Anda dengar kata WOMBAT?
Singkatnya, silahkan “dihafal” daftar kata “gaul” berikut atau simpan di notepad untuk referensi kalau sesekali diperlukan. Oh ya, singkatan-singkatan ini biasanya tidak dipakai dalam bahasa formal seperti posting di blog.

AFAIK = As Far As I Know = sepanjang yang saya tahu
ASAP= As Soon As Possible = sesegera mungkin
BTW = By The Way = oh ya?
CMIIW = Correct Me If I’m Wrong = benarkan bila saya salah
CP = Cross-Posting = posting double

July 5, 2011

Cara cepat belajar Bahasa Inggris

   No comments     
categories: 
anda berfikir bahwa bahasa inggris adalah pelajaran yang sulit ?
menurut saya tidak juga karena bagi yang mempunyai kemauan dan sungguh-sungguh ingin belajar maka akan dengan mudah untuk mempelajarinya.

zaman sekarang Bahasa inggris itu penting lho !
karena apa?
karena bahasa inggris merupakan bahasa internasional dan juga dapat menjadi jembatan untuk berkomunikasi dengan orang-orang luar misalnya dalam hal pekerjaan, pendidikan, hobby, bepergian (kali aja anda berlibur ke daerah luar ) dan masih banyak lagi deh..

May 21, 2011

DIRECT AND INDIRECT SPEECH

   No comments     
categories: 
Bilamana reported speech menyatakan kata-kata yang sebenarnya, ini disebut direct speech (kalimat langsung). Kalimat-kalimat tersebut tidak dihubungkan oleh “that” melainkan harus ditandai dengan (tanda baca) koma.
Bilamana reported speech memberikan isi pokok kata-kata yang dipakai oleh si pembicara dan bukan kata-kata yang sebenarnya ini disebut indirect speech (kalimat tidak langsung). Dalam indirect speech kalimat-kalimat itu dihubungkan dengan kata “that”.
Bentuk waktu reporting verb tidak diubah, akan tetapi bentuk waktu reported speech harus diubah berdasarkan atas bentuk waktu reporting verb.
Dua cara perubahan bentuk waktu pada reported speech :
Peraturan I
Kalau reporting verb itu past tense, bentuk waktu kata kerja dalam reported speech itu harus diubah ke dalam salah satu dari empat bentuk past tense.
Direct Speech - Indirect Speech
Simple present - menjadi - Simple past
He said ” The woman comes “ He said that the woman came